Problematik Sistem Bagi Hasil dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah Melalui Idealisme
DOI:
https://doi.org/10.37034/jems.v8i2.314Keywords:
Problematik Sistem Bagi Hasil, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Moderasi, Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah, IdealismeAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji secara kuantitatif pengaruh problematika Sistem Bagi Hasil dan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah dengan Idealisme sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dari teknik pengumpulan data dengan cara wawancara dan juga pembagian kuesioner dengan populasi Meliputi Pihak – Pihak Yang Berkontribusi secara Langsung terhadap Praktik Akuntansi Syariah baik pegawai bank syariah, Akuntan Syariah, Nasabah yang terlibat dengan praktik akuntansi syariah. Serta jumlah sampel yang dipilih untuk mewakili dari populasi yang ada yakni seluruh dari 100 responden melalui survei dan menerapkan analisis regresi linear berganda melalui pendekatan alat analisis aplikasi WarpPLS 7.0. Hasil penelitian yang diperoleh dari uji hipotesis menunjukkan bahwa Problematik Sistem Bagi Hasil Manusia secara parsial berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah, Kompetensi Sumber Daya Manusia secara parsial berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah. Serta hasil penelitian juga menunjukkan hal yang penting adalah bahwa Idealisme memoderasi hubungan antara Problematik Sistem Bagi Hasil terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah dan hubungan Kompetensi Sumber Daya Manusia terhadap Perkembangan Praktik Akuntansi Syariah secara negatif dan signifikan.
References
Rohman, T., & Anggraeni, U. S. (2021). Kerangka Konseptual Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syariah. Muhasabatuna: Jurnal Akuntansi Syariah, 3(2), 33-66. https://doi.org/10.54471/muhasabatuna.v3i2.1170
Apriyanti, H. W. (2017). Akuntansi syariah: sebuah tinjauan antara teori dan praktik. Jurnal Akuntansi Indonesia, 6(2), 131-140. https://doi.org/10.30659/jai.6.2.131-140
Umiyati, U., Syahwa, A. P., & & Yusuf, S. H. (2024). Pengaruh kompetensi dan independensi auditor syariah terhadap kualitas audit pada perbankan syariah. JES (Jurnal Ekonomi & Syariah), 13(3), 252–260. https://doi.org/10.36272/jes.v13i3.351
Marheni, M. (2022). Peran Standar Akuntansi Keuangan Syariah Dalam Meningkatkan Kualitas Penyajian Laporan Keuangan. Budgeting: Jurnal Akuntansi Syariah, 3(1), 76-83. https://doi.org/10.32923/bdg.v3i1.2739
Keuangan Otoritas Jasa Keuangan. (2023). Peraturan Otoritas Jasa Nomor 23 Tahun 2023 tentang Perizinan Kelembagaan dan Produk Bank Perekonomian Rakyat dan Bank Perekonomian Rakyat Syariah. Jakarta: Otoritas Jasa Keuangan. Retrieved from https://ojk.go.id/id/regulasi/Documents/Pages/Perizinan-Usaha-dan-Kelembagaan-Perusahaan-Asuransi%2C-Asuransi-Syariah%2C-Reasuransi%2C-dan-Reasuransi-Syariah/POJK%2023%20Tahun%202023%20Perizinan%20Usaha%20Dan%20Kelembagaan%20Perusahaan%20Asuransi%2C%20Asuransi%20Syariah%2C%20Reasuransi%2C%20Dan%20Reasuransi%20Syariah.pdf
Nanda, N., Keri, I., & Jumriani, J. (2025). Literasi Akuntansi Syariah dalam Pengembangan Minat Berkarir pada Lembaga Keuangan Syariah (Studi pada Mahasiswa Akuntansi Syariah IAIN Bone). eCo-Buss, 8(1), 345-359. https://doi.org/10.32877/eb.v8i1.2663
Syabri, B. A., & Kusmilawaty, K. (2022). Analisis Sistem Informasi Akuntansi dan Kinerja Pegawai terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada Balai Pengembangan Kompetensi PUPR Wilayah I Medan. Jurnal Masharif Al-Syariah: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 7(3), 979-991.
Kartika, C., Yusuf, Y., Hidayat, F., Krinala, E., Fauzi, S. N., Sari, A. P., Firmansyah, E., & Wahyudi, W. (2020). Pengaruh Religiusitas, Trust, Corporate Image, Dan Sistem Bagi Hasil Terhadap Minat Nasabah Menabung Dan Loyalitas Di Bank Syariah Mandiri Di Surabaya. Develop, 4(2), 53–82. https://doi.org/10.25139/dev.v4i2.2803
Dimas, M. N., Mas’ut, M., Pangaribuan, R. M., & Pratiwi, T. (2025). Pengaruh etika profesi akuntan terhadap kualitas laporan keuangan dan mekanisme tata kelola perusahaan yang efektif. Jurnal Pendidikan Tambusai, 9(2), 17111–17115.
Masriani, M., Soumena, F. Y. (2025). Analisis Implementasi Akuntansi Syariah dan Kualitas Laporan Keuangan pada Bank Syariah. Jurnal Akuntansi dan Ekonomi Islam, 6(2), 1–18. https://doi.org/10.51339/nisbah.v6i2.3745
Lubis, N. R., Balqis, T., & Nurlaila, N. (2023). Peran PSAK syariah dalam meningkatkan kualitas penyajian laporan keuangan. Jurnal Masharif Al-Syariah: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 8(2), 1–12. https://doi.org/10.30651/jms.v8i2.19278 https://journal.um-surabaya.ac.id/Mas/article/view/19278/pdf
Andika, S., & Syahputra, M. (2021). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap minat menabung nasabah di Bank Syariah Mandiri KCP Dumai Sukajadi. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 4(2), 1250–1257. https://doi.org/10.36778/jesya.v4i2.451
Andriani, G. F., & Halmawati, H. (2019). Pengaruh Bagi Hasil, Kelompok Acuan, Kepercayaan Dan Budaya Terhadap Minat Menjadi Nasabah Bank Syariah. Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 1(3),1322–1336. https://doi.org/10.24036/jea.v1i3.145
Audriene, D. (2021). Penduduk muslim terbesar, tapi pasar bank syariah masih mini. CNN Indonesia. Retrieved from https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20210103141128-78-588916/penduduk-muslimterbesar-tapi-pasar-bank-syariah-masih-mini
Agmis, F., Sari, Y., & Indriasari, D. (2025). Analisis kualitas laporan keuangan berdasarkan kompetensi SDM dan pemanfaatan sistem informasi akuntansi. Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 7(3), 583–595. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v7i3.4763
Gunawan, C. (2021). Pengaruh Religiusitas Dan Pengetahuan Perbankan Syariah Terhadap Minat Menjadi Nasabah Bni Syariah Kc Sukabumi. Fastabiq: Jurnal Studi Islam, 2(2), 89-106.
Hasibuan, S. K., & Nurbaiti, N. (2023). Pengaruh Tingkat Kepercayaan, Literasi Keuangan Syariah dan Lokasi terhadap Minat Menjadi Nasabah di Bank Syari’ ah dengan Religiusitas Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Masyarakat Kecamatan Sosa). Jurnal Masharif Al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 8(1).
Indah, I., & Supri, Z. (2023). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Masyarakat Untuk Menabung di Perbankan Syariah Kota Palopo. Jurnal Ekonomi Kreatif Indonesia, 1(4), 304-324 https://doi.org/10.61896/jeki.v1i4.27
Hasanah, F. (2019). Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan, Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Preferensi Menabung Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Palembang pada Bank Syariah. Balance: Jurnal Akuntansi Dan Bisnis, 4(1), 485-495. https://doi.org/10.32502/jab.v4i1.1815
Ghozali, M., Sup, D. F. A., Prastyaningsih, I., & Adan, H. Y. (2024). The Law Concept of Sharia Banking Compliance on Murabaha Financing in Indonesia. Samarah: Jurnal Hukum Keluarga Dan Hukum Islam, 8(3), 1391-1408. https://doi.org/10.22373/sjhk.v8i3.11313
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Anjas Putra Tamsir, Ahmad Fauzi Yetta, Muh Dzulkifli, Ridwan Ridwan, Jamaluddin Jamaluddin, Ernawaty Usman

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.





